PERPUSTAKAAN ASIA

Analisis faktor kedisiplinan pegawai di upt pjk bandara abdulrachman saleh malang

No image available for this title
ABSTRAK

Tujuan penelitian ini adalah mengetahui faktor – faktor yang membentuk
disiplin pegawai di UPT PJK Bandara Abdulrachman Saleh Malang. populasi
dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai PTT-PK di UPT PJK Bandara
Abdulrachman yang berjumlah 54 orang.

Pengumpulan data dilakukan melalui penyebaran kuesioner dengan
menggunakan analisis faktor explanatory research. Data yang terkumpul
kemudian dianalisis menggunakan SPSS versi 23 untuk pengolahan data.

Dari hasil penelitian ini didapatkan: 3 faktor yang dianalisis yaitu,
Pengawasan Kompensasi dan Sanksi. Menghasilkan pembentukan 1 faktor baru
dan diberi nama Faktor Mutlak, dengan komponen yang tertinggi adalah
Kompensasi, Pengawasan berada pada posisi tengah dan terlemah adalah sanksi.
Dalam membentuk Disiplin Pegawai UPT PJK Bandara Abdulrachman Saleh
Malang.

Saran untuk penelitian selanjutnya untuk menambahkan variabel yang
berkaitan dengan pembentukan disiplin pegawai. Selain itu lebih baik lagi juga
dianalisis menggunakan metode penelitian yang lain seperti regresi, path atau
sem.

Kata Kunci: Pengawasan, Kompensasi, Sanksi, Disiplin, Faktor Mutlak
Ketersediaan
L007129001.4 SIB aUsulan ManajemenTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Pengarsipan
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

001.4 SIB a

Penerbit

FEB ASIA : Malang.,

Deskripsi Fisik

viii, 65 hlm : ill ; 30 cm

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

001.4

Informasi Detil
Tipe Isi

text

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Info Detil Spesifik

-

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain
Komentar

Pilih Bahasa

Advanced Search

License

This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3.