PERPUSTAKAAN ASIA

perancangan dokudrama pada akshara rasa cafe sebagai media promosi

No image available for this title
ABSTRAK
Perkembangan bisnis cafe di kota Malang dan Batu sangat berkembang pesat. Mulai dari cafe kopi, cafe yang menyediakan macammacam kue dan makanan ringan sampai cafe dengan menu yang unik. Salah satunya yaitu Akshara Rasa, merupakan cafe yang memiliki kesan seperti minum kopi di rumah sendiri. Cafe seperti ini jarang di temukan di cafe lain di kota Batu. Karena peminat dari Akshara Rasa cafe dirasa masih sangat kurang, maka harus dirancang sebuah media promosi yang menarik di kalangan remaja dan anak muda lainnya. Selain menyediakan kopi yang menjadi menu minuman utama di Akshara Rasa, cafe ini juga menyediakan menu minuman unggulannya yaitu Green Tea Milk. Karena Green Tea Milk di Akshara Rasa adalah minuman yang best seller dan cukup banyak diminati, maka minuman ini dapat dijadikan peluang sebagai ikon media promosi Salah satu bentuk media promosi yang dapat digunakan yaitu video dokudrama, dengan mencampurkan dokumenter drama dan produk yang akan di promosikan di dalamnya. Proses pembuatan dokumenter drama ini sendiri dilakukan langsung di Akshara Rasa agar target audience bisa mengetahui seperti apa bentuk juga menu di cafe ini. Video dokudrama ini berjudul Green Tea Milk dengan latar belakang cerita tentang percintaan dan sosial. Hasil dari perancangan dan pembuatan video dokudrama ini diunggah ke media sosial YouTube dan mencatumkan link untuk mengisi kuisioner. Kesimpulan dari hasil tersebut, melalui pengujian dan perhitungan secara keseluruhan menunjukkan presentase yang sangat baik. Maka dari itu video dokudrama sebagai media promosi Akshara Rasa Cafe dapat diterima di kalangan anak remaja usia 14-25 tahun.
Kata kunci Akshara Rasa Cafe, Dokudrama, Media, Promosi, Greentea
Ketersediaan
L006391001.4 PRA pTugas Akhir D.G.Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Pengarsipan
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

001.4 PRA p

Penerbit

STMIK ASIA : .,

Deskripsi Fisik

xv, 95 hlm: ill; 30cm

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

001.4

Informasi Detil
Tipe Isi

text

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Subyek

-

Info Detil Spesifik

-

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain
Komentar

Pilih Bahasa

Advanced Search

License

This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3.