PERPUSTAKAAN ASIA

Perancangan iklan layanan masyarakat tentang bahaya petasan dengan media animasi 3D

No image available for this title
ABSTRAK
Petasan merupakan barang yang tidak asing lagi di Indonesia. Umumnya digunakan pada saat tertentu, contohnya Bulan Ramadhan, Hari Raya Idul Fitri, upacara perkawinan, tahun baru, dan sebagainya. Namun kesadaran masyarakat tentang bahaya yang timbulkan oleh petasan masih kurang. Sering ada korban yang ditimbulkan oleh petasan, sehingga diperlukan himbauan dengan iklan layanan masyarakat.
Iklan layanan masyarakat adalah media yang berisi penggambaran salah satu dampak yang ditimbulkan oleh petasan. Iklan layanan masyarakat tersebut dibuat dalam bentuk animasi 3D dengan teknik low poly. Dengan media tersebut diharapkan audience dapat memahami dan menyadari bahwa perlunya menghindari petasan. Perancangan ini menggunakan model perancangan prosedural dan menggunakan metode studi pustaka, observasi, dan pengujian.
Hasil dari perancangan adalah iklan layanan masyarakat dengan animasi 3D menggunakan teknik low poly berdurasi 2 menit berisi tentang bahaya petasan. Iklan layanan masyarakat tersebut ditujukan untuk anak SD sampai SLTP dengan rentang umur antara 8-15 tahun khususnya dan umumnya untuk segala kalangan masyarakat. Hasil pengujian tahap iklan layanan masyarakat terhadap 20 responden dapat disimpulkan bahwa 69,37% memberi tanggapan sangat setuju, 18,13% setuju, 3,75% memberi tanggapan tidak setuju, dan sisanya memberi tanggapan sangat tidak setuju. Berdasarkan data yang telah diperoleh, dapat ditarik kesimpulan sebagian besar responden memberikan tanggapan yang positif tentang iklan layanan masyarakat tentang bahaya petasan
Kata kunci: Petasan, Iklan Layanan Masyarakat, Animasi 3D, Low Poly.
Ketersediaan
L005959001.4 ROF pTugas Akhir D.G.Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Pengarsipan
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

001.4 ROF p

Penerbit

STMIK ASIA : Malang.,

Deskripsi Fisik

xvi, 94 hlm: ill; 30 cm

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

001.4

Informasi Detil
Tipe Isi

text

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Info Detil Spesifik

-

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain
Komentar

Pilih Bahasa

Advanced Search

License

This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3.