PERPUSTAKAAN ASIA

Perancangan 2D motion comic tentang bahaya sifat komsumtif pada remaja

No image available for this title
ABSTRAKSI

Seseorang yang berperilaku konsumtif mengalami pola pikir hidup dimana terdapat batas yang bias antara kebutuhan pokok dan kebutuhan tersier. Pola hidup remaja yang berubah mengakibatkan remaja tersebut tidak cermat dalam mengatur keuangan yang bukan dalam skala prioritas, tetapi dipengaruhi oleh mindset yang didapat dari teman dan lingkungan disekitarnya saja.
Perancangan motion komik yang bertemakan bahaya sifat konsumtif ini dibuat berdasarkan pengumpulan data dan referensi tentang sifat konsumtif dan motion comic itu sendiri , Serta pengaruh apa saja yang bisa ditimbulkan oleh sifat konsumtif. Seperti contohnya saat terjadinya bias antara kebutuhan pokok dan tambahan. Serta kegiatan terlalu konsumtif ini hanya berdasar bukan karena kebutuhan tapi karena kesenangan.
Motion Komik 2D tentang bahaya sifat konsumtif ini merupakan media hiburan sekaligus edukasi untuk memberikan informasi dan visualiasi tentang sifat konsumtif itu sendiri.

Kata Kunci: Animasi, Motion Komik,Sifat Konsumtif,Media Edukasi
Ketersediaan
L005220001.4 KUR pTugas Akhir D.G.Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - pengarsipan kt
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

001.4 KUR p

Penerbit

STMIK ASIA : Malang.,

Deskripsi Fisik

xv, 69 hlm ; ill ; 30 cm

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

001.4

Informasi Detil
Tipe Isi

-

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Info Detil Spesifik

-

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain
Komentar

Pilih Bahasa

Advanced Search

License

This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3.