PERPUSTAKAAN ASIA

Pengaruh disiplin kerja dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan pada bagian produksi di cv. indah cemerlang di kecamatan singosari di kabupaten malang

No image available for this title
ABSTRAKSI

Dalam perkembangan ekonomi global saat ini perusahaan-perusahaan di seluruh dunia membuat berbagai strategi khusus dalam usaha meningkatkan hasil dan kualitas produksinya. Strategi yang dibuat bisa berupa strategi penjualan, penggunaan teknologi atau mesin yang digunakan.Saat ini sebagian besar pekerjaan manusia bias digantikan dengan mesin.Selain itu pengoptimalan sumber daya manusia (SDM) juga sangat penting karena manusia sebagai asset utama yang harus mendapatkan perhatian khusus dan mampu di kelola dengan sebaik mungkin agar karyawan mampu bekerja dengan semaksimal mungkin guna meningkatkan produktivitas dan mencapai tujuan perusahaan. Tujuan dari Penelitian adalah untuk mengetahui apakah variabel disiplin kerja dan motivasi kerja berpengaruh secara simultan terhadap kinerja karyawan CV. Indah Cemerlang Di Kecamatan Singosari.DenganMenggunakan Teknik sampling jenuh dan dalam penelitian ini di tentukan dengan 35 sampel. Hasil Penelitian ini diketahui bahwa Variabel disiplinkerja (X1) berpengaruh Negatif namun tidak signifikan terhadap Kinerja Karyawan. Variabel motivasi kerja (X2) berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan.SedangkanVariabel disiplin kerja dan motivasi kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan.

Kata Kunci :DisiplinKerja, MotivasiKerjadanKinerjaKaryawan
Ketersediaan
L005005001.4 SAR pSkripsi ManajemenTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Pengarsipan
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

001.4 SAR p

Penerbit

STIE ASIA : Malang.,

Deskripsi Fisik

x, 99 hlm : ill ; 30 cm

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

001.4

Informasi Detil
Tipe Isi

-

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Info Detil Spesifik

-

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain
Komentar

Pilih Bahasa

Advanced Search

License

This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3.