PERPUSTAKAAN ASIA

Perancangan video vlog wisata di pulau kangean madura

No image available for this title
ABSTRAKSI

Pulau Kangean, salah satu contoh daerah yang memiliki kawasan wisata yang tidak kalah menarik dari tempat wisata yang lainnya seperti, Pantai pasir putih. Pulau kecil yang berada 100 km di timur pulau Madura,selain memiliki wisata Pantai juga memiliki wisata alam dan budaya lainnya yaitu Goa koneng dan Kerapan kerbau namun kawasan wisata ini masih tergolong baru contohnya goa koneng yang masih dibuka sekitar tahun 2017 namun masih sedikit warga luar Kangean yang mau datang ke tempat wisata alam tersebut Karena masih belum tahu info wisata baru yang ada di Pulau kangean
Dalam menyelesaikan pengerjaan video Vlog ini ada beberapa metodologi penelitian yang digunakan, yaitu pengumpulan data dengan metode observasi langsung, studi pustaka yang berhubungan dengan penelitian, analisa, dalam merancang video vlog, dan terakhir dalam perancangan video dokumenter dengan tahapan dari pra produksi dan dilanjut dengan pasca produksi. Produk yang dihasilkan dari penelitian ini adalah video vlog pulau kangean
Kesimpulan yang didapat dari perancangan Video vlog pulau kangean adalah agar masyarakat bisa tahu tempat wisata baru khususnya di pulau kangean. Dari hasil responden, nilai hasil persentase dari audien menanggapi baik tentang video yang dihasilkan, sehingga diperoleh hasil akhir 86,87% setuju (baik) tentang adanya pembuatan video vlog pulau kangean.

Kata kunci : Perancangan, Vlog,Pulau Kangean
Ketersediaan
L004958001.4 HIS pTugas Akhir D.G.Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Pengarsipan
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

001.4 HIS p

Penerbit

STMIK ASIA : Malang.,

Deskripsi Fisik

xiv, 63 hlm: ill; 30 cm

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

001.4

Informasi Detil
Tipe Isi

-

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Info Detil Spesifik

-

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas
Komentar

Pilih Bahasa

Advanced Search

License

This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3.