PERPUSTAKAAN ASIA

Peramalan harga cabai di pasar klojen kota malang menggunakan metode single exponential smoothing

No image available for this title
ABSTRAKSI

Cabai merupakan salah satu bahan baku pokok pembuatan makanan, sehinga harga cabai di pasar-pasar terkadang naik dan turun menibulkan kenaikan harga cabai yang sangat tinggi.Hampir setiap tahun, harga cabai melambung sangat tinggi dikarenakan adanya perubahan setiap bulannya.
Kondisi tersebut peramalan harga cabai sangat dibutuhkan, untuk membatu pengambilan keputusan kedepanya agar kebutuhan cabai di pasar klojen kota malang terpenuhi, karena jika harga cabai murah maka secara otomatis harga dipasar ikut murah jika harga tinggi pasar maka secara otomatis harga dipasar ikut tinggi. Salah satu metode peramalan yang dapat digunakan untuk meramalkan harga cabai adalah Single Exponential smoothing. Metode Single Exponential Smoothing digunakan karena data harga cabai yang berfluktuasi dan perubahan yang terjadi secara tiba-tiba atau tidak teratur, tetapi masih berada pada interfal tertentu.
Setelah melakukan proses peramalan dan pengujian yang dilakuakan berdasarkan data dari tahin 2011-2016 diperoleh hasil peramalan tahun 2017 sebesar Rp 71.266,12 dengan SMAPE terkecil 0,0016 terdapat pada alpha 0,9.

Kata Kunci: Peramalan Harga cabai, (Single Exponential Smoothing.)
Ketersediaan
L004890001.4 SAD pTugas Akhir T.I.Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Pengarsipan
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

001.4 SAD p

Penerbit

: Malang.,

Deskripsi Fisik

xiv, 76 hlm : ill ; 30 cm

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

001.4

Informasi Detil
Tipe Isi

-

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Subyek

-

Info Detil Spesifik

-

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas
Komentar

Pilih Bahasa

Advanced Search

License

This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3.