PERPUSTAKAAN ASIA

Perancangan motion comic bahaya perokok pasif sebagai media edukasi untuk siswa sma

No image available for this title
ABSTRAKSI
Meningkatnya jumlah perokok aktif di Indonesia mempengaruhi jumlah perokok pasif yang
ikut meningkat. Perokok pasif adalah seseorang yang tidak merokok secara langsung, tetapi
secara tidak lagsung menghirup asap rokok dari perokok aktif disekitanya. Remaja dari SMA
yang berumur 15 tahun hingga 20 tahun rentan dengan lingkungan yang tercemar asap
rokok. Dibutuhkan media edukasi yang menarik dan menyentuh untuk meningkatkan
kesadaran akan bahaya perokok pasif. Edukasi dapat dilakukan dengan berbagai media, dan
media yang baik digunakan adalah Motion comic. Tujuan perancangan motion komik ini adalah Merancang media edukasi berupa motion comic yang menarik dan efektif mengenai bahaya perokok pasif. Metode penelitian yang digunakan adalah studi pustaka, observasi, dan wawancara. Dalam perancangannya bahaya perokok pasif akan disampaikan secara implisit, tidak menyampaikan dampak perokok pasif secara langsung tetapi melalui ilustrasi cerita dengan genre romantis dan drama, sebagai
usaha preventif bagi siswa SMA. Tema gambar yang modern dan simpel dengan karakter
yang memiliki ciri khasnya masing masing. Motion comic berjudul someone you love yang
bermakna, lindungi orang orang yang kamu sayangi dari asap rokok.
Dari uji produk yang dilakukan dengan kuesioner yang menghasilkan persentase 93%
menarik. Responden menyukai dan memahami pesan edukasi yang disampaikan dalam
motion komik ini tentang bahaya perokok pasif. Dari hasil uji coba produk didapatkan hasil
bahwa motion komik ini efektif sebagai media edukasi dan dapat dipublikasikan untuk usia
15 sampai 20 tahun.
Kata Kunci : Media edukasi, motion comic, perokok pasif
Ketersediaan
L009645001.4 MOC pTugas Akhir D.G.Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Pengarsipan
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

001.4 MOC p

Penerbit

STMIK ASIA : Malang.,

Deskripsi Fisik

xiv, 96 hlm : ill ; 30 cm

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

001.4

Informasi Detil
Tipe Isi

text

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Info Detil Spesifik

-

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain
Komentar

Pilih Bahasa

Advanced Search

License

This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3.