PERPUSTAKAAN ASIA

sistem informasi pariwisata di kabupaten tapanuli selatan berbasis website

No image available for this title
ABSTRAK

Tapanuli Selatan merupakan salah satu daerah yang memiliki potensi wisata yang sangat bagus, namun karena kurangnya publikasi, maka keberadaannya sebagai daerah wisata kurang tergali secara maksimal. Kendala lain yang menghadang adalah minimnya informasi pariwisata yang dapat diakses secara luas, untuk itu diperlukan prasarana yang dapat digunakan untuk melakukan promosi dengan efektif serta dapat digunakan sebagai pemandu bagi wisatawan yang berkunjung. Maka dari itu dibuatlah suatu sistem informasi pariwisata berbasis web untuk memudahkan dalam mendapatkan akses informasi pariwisata Kabupaten Tapanuli Selatan dan sekitarnya. Dengan kurangnya informasi yang meluas akibatnya wisatawan tidak mengetahui mengenai informasi-infomasi tentang wisata,kuliner maupun budaya khas Tapanuli Selatan secara detail dan akurat. Dari permasalahan di atas dapat diambil alternatif solusi yaitu dengan cara membangun sistem sebagai informasi secara meluas yang diharapkan dapat memberikan kemudahan bagi para wisatawan dalam mencari informasi yang akurat mengenai pariwisata di Kabupaten Tapanuli Selatan.

Kata Kunci: Sistem Informasi (SI), Pariwisata, Website, Tapanuli Selatan
Ketersediaan
L004070001.4 HAR sTugas Akhir T.I.Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Pengarsipan
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

001.4 HAR s

Penerbit

STMIK ASIA : Malang.,

Deskripsi Fisik

xiii, 64 hlm : ill ; 30 cm

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

001.4

Informasi Detil
Tipe Isi

text

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Info Detil Spesifik

-

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain
Komentar

Pilih Bahasa

Advanced Search

License

This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3.